Isolasi Mandiri
Assalammualaikum. Tepat hari ini adalah hari ke- 6 aku menjalani isolasi mandiri yang ngetren disebut ISOMAN.. Yaa setelah menyadari aku dan suami bergejala covid-19 dan memutuskan untuk melakukan swab antigen yang tidak lain hasilnya adalah POSITIF COVID-19 Alhamdulillah walaupun sangat amat menyiksa menjalani isoman ini karena ya harus kekurung dirumah saja, tapi kami bisa lalui dengan baik. Kuncinya adalah selalu berfikir positif, melakukan hal-hal yang menurut kami bisa menghilangkan kejenuhan, dan makan yang banyaak.. hehee jadi selama isoman kegiatan kami selain tentunya ibadah, makan, dan tidur kami juga menghabiskan waktu dengan nonton korea, main game, nonton youtube, chattingan atau video call dengan keluarga dan kerabat. Dan pastinya juga masih melakukan pekerjaan yang bisa dilakukan selama di rumah (WFH). Ohiya aku juga mau share gejala apa saja sih yang aku dan suami rasakan. Secara keseluruhan gejala yang kami rasakan hampir mirip dari mulai badan terasa linu, kem...